Membuat E-Book dengan E-DDC pada SLIMS 8

Assalamu'alakum Wr. Wb
Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi mengenai layanan-layanan ataupun fitur pada aplikasi SLMS. Pada aplikasi SLIMS ini, kita dapat memasukkan bermacam-macam koleksi buku . Misalnya E-Book ataupun video-video motivasi. Nah, perlu diketahui terlebih dahulu teman-teman bahwa pada aplikasi SLIMS 8 ini terdapat plugin e-DDC yang bisa membuat layanan e-book  dan tentunya lebih edukatif sehingga dapat meningkatkan semangat pembaca.

E-DDC atau electronic-Dewey Decimal Classification's merupakan sebuah aplikasi sederhana yang dibuat menggunakan chm creator (html compiler) yang umum juga digunakan untuk membuat e-book (electronic book). UNtuk langkah-langkah pemasangan pluginnya sebagai berikut.
  1. Download Plugin e-DDC untuk SLiMS di https://sites.google.com/site/eddc4slims/download dan silahkan sesuaikan dengan versi SLiMS yang digunakan.
  2. Kemudian ekstrak file pluginnya lalu copykan di folder htdocs/slims. Kalau ada peringatan silahkan di replace aja. 
  3. Setelah itu kita masuk ke localhost dan importkan file ddc_db.sql ke database slims


  4. JIka sudah diimportkan . Langkah selanjutnya adalah silahkan buka aplikasi slimsnya dn masuk ke menu Bibliography => Add new bibliography . Di bawak klasifikasi pasti ada form yang bertuliskan E-DDC Search Classification Number with Quick e-DDC.


  5. Jika diklik tampilannya akan seperti berikut.

    Selesai.
    Semoga bermanfaat :)
    Wassalamu'laikum Wr. Wb

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Cetak Label Beserta Barcode pada Slims 8

Cara Membuat Label Barcode Warna pada Slims 8 Akasia

Konfigurasi Webmail menggunakan Roundcube