Cara Membuat Label Barcode Warna pada Slims 8 Akasia

Assalamu'alaikum Wr.Wb

Kali ini penulis akan sharing mengenai Bagaimana sih mempermudah dalam pengelolaan letak buku berdasarkan kelompoknya?

Pembaca yang terhormat, bisa Anda bayangkan ketika banyak murid yang mengembalikan buku. Tentunya banyak sekali buku yang menumpuk di meja , dan buku tersebut beda kategori. Ada yang pengetahuan, novel, ilmu agama, kamus, dan lain sebagainya.

Nah, untuk mempermudah dalam pengelompokan buku berdasarkan kategori sebaiknya kita cetak label menggunakan warna, yang mana warna tersebut untuk mengklasifikasikan buku berdasarkan kategori atau kelompoknya. Teman - teman semua bisa menambahkan plugin label barcode warna.



Berikut langkah - langkahnya :
1. Download plugin nya https://www.dropbox.com/s/jpalb1bkfal51vc/Label-Barcode-Cendana-.zip

2. Setelah terdownload, silahkan ekstrak!

3. Back-up lah terlebih dahulu file submenu.php yang terdapat pada direktori /slims8-akasia/admin/modules/bibliography. Renamelah menjadi submenu.php1 kemudian copy paste submenu.php dan label_barcode_generator.php pada direktori /slims8-akasia/admin/modules/bibliography

4. Jangan lupa untuk memback-up file asli printed_settings.inc.php lalu copas file printed_settings.inc.php dari hasil ekstrakan tadi pada direktori slims8-akasia/admin/admin_template/.

5. hapus cache pada browser.

6. cheklist data yang akan di cetak kemudian klik  tambahkan dalam antrian lalu cetak.

7. Hasil cetakan akan berwarna seperti gambar berikut


Semoga bermanfaat :)

Komentar

  1. Yth. Admin,

    Saya mau tanya bagaimana menghapus "Pattern" pada menu "Item(s) code batch generator" yang sudah terlanjur dibuat banyak. Mohon bantuaannya terima kasih.

    BalasHapus
  2. pluginnya gk bisa di download gan

    BalasHapus
  3. Plug in tidak bisa di download :'( sedihnya
    Apa ada solusi lain

    BalasHapus
  4. masih belum bisa didownload,,,

    BalasHapus
  5. penyimpanan dropbox punya limit download min, disarankan jangan di dropbox, di tempat lain saja kayak mediafire, ziddu, google drive

    BalasHapus
  6. tidak bisa didonload lagi mba ratih..

    BalasHapus
  7. gak bisa dowload plugin, tolong master solusinya

    BalasHapus
  8. gak bisa dowload plugin, tolong master solusinya

    BalasHapus
  9. Kenapa warna ketika di cetak tidak muncul mas?

    BalasHapus
    Balasan
    1. carae download gmna kak. soalnya link nya q download gk bisa e

      Hapus
  10. Gak bisa download gimana ni??? Help

    BalasHapus
  11. Coba pakai yang ini
    https://slims.web.id/goslims/?wpdmpro=plugin-label-barcode-logo-warna-erwan-setyo-budi

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Cetak Label Beserta Barcode pada Slims 8

Konfigurasi Webmail menggunakan Roundcube