Penyimpanan Data Secara Online Menggunakan Owncloud
Apa itu OWNCLOUD?
Owncloud adalah layanan
penyimpanan awan di internet, data dapat diupload menggunakan browser
ataupun dengan software tersendiri. Aplikasi ini berbasis PHP,
SQLite, MySQL, Oracle atau database PostgreSQL, sehingga dapat
berjalan di berbagai macam sistem operasi.
Di bawah ini adalah fitur yang tersedia di OwnCloud.
Di bawah ini adalah fitur yang tersedia di OwnCloud.
- Struktur direktori konvensional.
- Kriptografi
- Sinkron data dengan desktop, browser atau aplikasi ponsel
- Kalender
- Penjadwalan tugas
- Buku alamat
- Streaming musik
- Administrasi user dan grup
- Sharing konten antar user dan grup
- Teks editor online dengan syntax highlighting dan code folding
- Bookmarking
- Pemendek URL
- Galeri Foto
- Penampil PDF
- Penampil file ODF (.odt, .odp, .ods)
Langkah - Langkah Instalasi
1. Pertama pada terminal ketikkan perintah seperti di bawah untuk mendownload aplikasi.
2.Kemudian ekstrak dengan perintah=># tar -xvjf owncloud-6.0.0a.tar.bz2# mv owncloud-6.0.0a owncloud ( ubah nama file agar lebih mudah )
# chown www-data:www-data owncloud
# chmod 755 owncloud
3. Lalu buka browser dan buka PhpMyadmin4. Silahkan masukkan password dan username5. Selamat datang di tampilan utama.
selesai:)
Komentar
Posting Komentar